Dua Gedung Sekolah SMP Swasta Berkat Di Resmikan.

SYAHBUDDIN PJ

Minggu, 17 Desember 2023 - 02:26 WIB

5079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BETUAH NEWS | ~ Mandailing Natal. Dua bangunan baru Sekolah Menengah Pertama (SMP)Swasta Berkat Desa Aek Bingke,Kecamatan Panyabungan Utara,Kabupaten Mandailing Natal,yang bersumber Dari Dana Alokasi Khusus(DAK) Diresmikan Bupati Mandailing Natal(Madina)Yang diwakilkan oleh Camat Panyabungan Utara Sudrajat Putra,SH,MH,Sabtu(16/12/2023).

Dalam sambutannya,Bupati Mandailing Natal yang di sampaikan Camat Panyabungan Utara Sudrajat Putra,SH,MH mengatakan,Sebelumnya Salam hangat Dari Bapak Bupati Mandailing Natal beserta ibu tidak bisa hadir di karenakan ada tugas keluar kota makanya di wakili oleh saya.

“Kehadirian saya selain mewakili bapak bupati,saya juga ingin memperkenalkan diri sehubungan saya sebagai camat yang baru.”ucapnya.

Lanjut camat,pendidik di ukur oleh pendidikan generasi bangsa,pembangunan Fasilitas yang baru merupakan sebagai penunjang kenyamanan dalam proses belajar mengajar.

“Kedepan,kita akan mengupayakan bagaimana sekolah Swasta Bisa Maju,apa lagi SMP swasta Berkat ini, Merupakan Ikon sokolah swasta,bagaimana sekolah swasta bisa di sejajarkan dengan sekolah Negeri.”ujarnya.

Kehadiran guru relawan dari Afrika juga merupakan pendorong,bagaimana agar anak-anak di Panyabungan Utara ini khususnya dan Kabupaten Mandailing Natal umumnya bisa berbahasa inggris.

“Kehadiran guru Elin(Afrika)bisa memberi kontribusi dan mendorong Agar bagaimana anak anak kita di mandailing Natal bisa lancar berbahasa inggris.

Kedepan siapa yang bisa menguasai teknologi dan bahasa asing dialah yang akan menguasai dunia.”Pungkasnya.

Di sisi lain usai peresmian,kepala Yayasan SMP Swasta Berkat Bapak Pasaribu saat diwawancara jurnalis ini mengatakan,pendidikan itu sangat-sangat penting,pendidikan itu seumur hidup.

“Dengan kita menciptakan generasi bangsa,terutama anak didik kita inilah harapan kedepan khususnya di daerah Mandailing Natal atau secara nasional.”ungkap Pasaribu.

Bahkan menurut pasaribu, pendidikan merupakan Dasar dari seseorang untuk sukses bahkan untuk seseorang menjadi tokoh.

“Mana tau nanti,adanya nanti menjadi Tokoh-tokoh Nasional,itulah yang kita didik,disinilah dasar itu semua.”ujarnya.

Sementara itu kepala sekolah SMP Swasta Berkat D.Manalu mengutarakan,Bangunan yang diresmikan merupakan Dana Alokasi Khusus oleh pemerintah,harapannya tetap berkesinambungan untuk kemajuan daripada SMP Swasta Berkat.

“Semoga tetap berkesinambungan untuk kemajuan sekolah yang kita cintai ini,biarlah ini menjadi berkat nanti untuk seluruh anak didik yang ada disekolah ini.”ucap manalu di hadapan wartawan.

Penulis : Magrifatulloh .

Berita Terkait

Sebelum Umroh, H. Affan Alfian Bintang Berbagi Kebaikan dan Minta Doa Restu
Syahdeny Selaku Sekretaris Harian DPW Partai Aceh Kabupaten Aceh Singkil: Sambut Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Baru
Kades Biskang Roan Tumangger S.pd: Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025 dengan Semangat Inovasi dan Kolaborasi
Semarak Hari Pers Nasional, Bapak H. Hamzah Sulaiman, S.H. Kobarkan Semangat Jurnalis di Aceh Singkil
Ketua Komisi III DPRK Aceh Singkil Sahman: Apresiasi Luar Biasa untuk Pers di Hari Pers Nasional 2025
Kepala Desa Suro Baru Kecamatan Suro, Ucapan Selamat dan Apresiasi dihari HPN Tahun 2025.
Kades Ujung Limus Ajak Kolaborasi Masyarakat Dukung Inovasi Jurnalis demi Kemajuan Aceh Singkil
Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Aceh Singkil sukses menggelar acara pembentukan bank sampah dan konsolidasi pegiat sampah Kabupaten Aceh Singkil, (Rabu, 5 Februari 2025)

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 16:01 WIB

Penyambutan Hangat untuk Kapolres Baru Subulussalam, Pelepasan Penuh Apresiasi untuk AKBP Yhogi

Jumat, 18 April 2025 - 17:53 WIB

Bupati Aceh Singkil Sambut Audiensi Terkait Usulan Pelabuhan Ferry di Pulau Banyak Barat

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pengamanan Ibadah Paskah Tahun 2025 di Wilayah Gunung Meriah Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 18 April 2025 - 09:53 WIB

Aceh Singkil Mantapkan Langkah Realisasi Sekolah Rakyat melalui Pembahasan Bersama Kementerian di Jakarta

Rabu, 16 April 2025 - 21:19 WIB

Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh

Selasa, 15 April 2025 - 18:35 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 16:36 WIB

Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 15:02 WIB

Langkah Peduli AKBP Dr. Ahzan kepada Personel yang Sakit, Dokkes Polres Lhokseumawe Lakukan Pengecekan Kesehatan

Berita Terbaru