Ampes minta walikota evaluasi parkir di RSUD Subulussalam

SYAHBUDDIN PJ

Minggu, 23 Februari 2025 - 13:34 WIB

50264 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam | Portal Singkil ~ Ampes sangat menyayangkan sistem tarif parkir elektronik di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) yang terletak di desa Subulussalam barat,yang hampir sama seperti di mall atau pusat perbelanjaan di kota-kota besar.

Sebab, selain hitungan pembayaran besaran parkir sudah di terapkan berdasarkan waktu, saat kendaraan keluar masuk harus tetap di berikan beban meski keluarga pasien yang mendampingi, juga keluarga pasien yang menjenguk hanya cuma dengan waktu yang sebentar. Juga dikenakan pembayaran dengan menggunakan waktu, yang di nilai sangat kurang tepat dan terkesan hanya memanfaatkan orang susah dan juga orang sakit, untuk meraih keuntungan.

“Seharusnya keluarga yang mendampingi pasien dikasih kartu khusus untuk keluar dan cukup membayar sekali”, Ikhwan Sambo,

Bahkan ditambahkannya, kebijakan ini belum tepat untuk Kota Subulussalam karena masyarakatnya belum mempunyai pendapatan ekonomi yang besar.

“Kebijakan seperti ini, tentunya membuat beban tambahan bagi masyarakat.” Ujarnya Ikhwan Sambo.

Padahal, fungsi dan tujuan hadirnya rumah sakit milik daerah harusnya bisa membantu masyarakat sakit.

Bukan dengan biaya-biaya tambahan menjadi beban tersendiri bagi pasien dan keluarga pasien ketika hendak berobat dan berkunjung.

“Kita meminta Pemerintah Kota Subulussalam untuk mengkaji ulang sistem parkir tersebut,” tegas Ikhwan Sambo.

“Sebab, jika Pemkot ingin mendapatkan pendapatan asli daerah (PAD), kurang tepat dengan memanfaatkan masyarakat yang lagi menghadapi sulitnya ekonomi di kota Subulussalam ini tutup.” Ikhwan sambo.(*)

(Red)

Berita Terkait

Ratusan Perangkat Desa Subulussalam Ancam Kepung Kantor Walikota, Tuntut Pembayaran Honor Lebaran
Kebersamaan Kapolres Subulussalam dengan Wartawan Berbagi Takjil kepada Pengguna Jalan
Brimob Aceh Berbagi Takjil Untuk Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Mako Kompi
Kapolres Subulussalam Bagikan 150 Paket Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan
Kerusakan Lingkungan di Kota Subulussalam: Walikota Menyorot Limbah Pabrik, LSM Singgung Kerusakan Hutan dan Sumber Air
LSM Suara Putra Aceh Desak Kejari & Satgas Mafia Tanah Subulussalam Bertindak Tegas
Polres Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Terkait Pengelolaan Dana BOSP, Dinas Pendidikan Kota Subulussalam Tegaskan Transparansi

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 16:01 WIB

Penyambutan Hangat untuk Kapolres Baru Subulussalam, Pelepasan Penuh Apresiasi untuk AKBP Yhogi

Jumat, 18 April 2025 - 17:53 WIB

Bupati Aceh Singkil Sambut Audiensi Terkait Usulan Pelabuhan Ferry di Pulau Banyak Barat

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pengamanan Ibadah Paskah Tahun 2025 di Wilayah Gunung Meriah Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 18 April 2025 - 09:53 WIB

Aceh Singkil Mantapkan Langkah Realisasi Sekolah Rakyat melalui Pembahasan Bersama Kementerian di Jakarta

Rabu, 16 April 2025 - 21:19 WIB

Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh

Selasa, 15 April 2025 - 18:35 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 16:36 WIB

Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 15:02 WIB

Langkah Peduli AKBP Dr. Ahzan kepada Personel yang Sakit, Dokkes Polres Lhokseumawe Lakukan Pengecekan Kesehatan

Berita Terbaru