Projo Kecamatan Muara Dua Gelar Konsolidasi dan Deklarasi Prabowo-Gibran Menang Satu Putaran

PORTAL SINGKIL

Selasa, 30 Januari 2024 - 18:17 WIB

5064 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe  – Projo Kecamatan Muara Dua Kota Lhokseumawe yang dinakhodai oleh Jerry Fajar Bersama pengurus secara mantap dan tegas menyatakan komitmennya untuk bekerja maksimal untuk memenangkan Pasangan Prabowo-Gibran sebagai Capres dan Cawapres pada Pemilu 2024.

Hal ini disampaikan pada acara konsolidasi dengan pengurus Projo Kecamatan Muara Dua yang diwakili oleh tokoh-tokoh pemuda dari 17 Gampong di kecamatan Muara Dua Kota Lhokseumawe pada Selasa, 30 Januari 2024 di Coffe Walikopi Gampong Meunasah Mesjid Kecamatan Muara Dua Kota Lhokseumawe.

Konsolidasi dan Deklarasi ini di gelar dalam rangka penguatan struktur relawan Projo di tiap-tiap gampong. Kita akan menyiapkan sebanyak-banyaknya relawan yang militan pada tiap-tiap gampong yang berada dalam Kecamatan Muara Dua untuk Prabowo-Gibran mencapai kemenangan dalam satu putaran, kawan-kawan semua sudah komit untuk itu, ujar Jerry.

Indonesia bisa menjadi negara maju jika pemimpin bangsa mau memperjuangkan sejumlah persoalan yang dihadapi kalangan muda. Masalah lapangan pekerjaan hingga krisis lingkungan berpotensi menjadi ancaman di masa mendatang. Maka dari itu, capres dan cawapres yang terpilih kelak harus bisa menjawab persoalan tersebut agar cita-cita Indonesia emas 2045 bisa terwujud jika para calon pemimpin memperhatikan generasi muda. Kami yakin dan percaya pasangan Prabowo-Gibran mampu untuk menjawab persoalan-persoalan tersebut apabila terpilih nantinya. Untuk itu, maka kami akan mengerahkan seluruh energi kami agar mendapatkan suara yang maksimal di Kecamatan Muara Dua Kota Lhokseumawe. Tutupnya. (S1)

Berita Terkait

Kapolres Lhokseumawe: Tidak Ada Tempat bagi Premanisme Berkedok Ormas
Cegah Balap Liar, Sat Lantas Polres Lhokseumawe Gelar Blue Light Patrol Menjelang Sahur
Sat Reskrim Polres Lhokseumawe Monitoring Stok Sembako Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Jumat Barokah Jelang Ramadhan, Satlantas Polres Lhokseumawe Berbagi untuk Warga
Sosialisasi Judi Online dan Keselamatan Berkendara, Polri Beri Edukasi kepada Pekerja PT. Wings Food
Pererat Kemitraan, Polres Lhokseumawe Jalin Silaturahmi dengan Insan Pers
Ketua DPRK Lhokseumawe Hadiri Upacara Operasi Keselamatan Seulawah 2025, Dukung Tertib Berlalu Lintas
Polres Lhokseumawe Gencarkan Patroli Malam, Cegah Tawuran Remaja

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 17:53 WIB

Bupati Aceh Singkil Sambut Audiensi Terkait Usulan Pelabuhan Ferry di Pulau Banyak Barat

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pengamanan Ibadah Paskah Tahun 2025 di Wilayah Gunung Meriah Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 18 April 2025 - 09:53 WIB

Aceh Singkil Mantapkan Langkah Realisasi Sekolah Rakyat melalui Pembahasan Bersama Kementerian di Jakarta

Rabu, 16 April 2025 - 21:19 WIB

Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh

Rabu, 16 April 2025 - 20:43 WIB

8 Aliansi Mahasiswa & Pemuda Demo di Aceh Singkil, Tuntut Perusahaan Sawit Patuhi Aturan

Selasa, 15 April 2025 - 16:36 WIB

Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 15:02 WIB

Langkah Peduli AKBP Dr. Ahzan kepada Personel yang Sakit, Dokkes Polres Lhokseumawe Lakukan Pengecekan Kesehatan

Selasa, 15 April 2025 - 10:03 WIB

LIRA Minta Kapolres Baru Bersihkan Seribu Bukit Dari Peredaran Narkotika

Berita Terbaru